Belakangan ini, gw lagi bingung mau nulis apa padahal blog gw udah seminggu ga di-update. Singkat cerita, gw lagi main gitar sambil ngerokok di balkon rumah sodara gw yang jaraknya hanya 50 meter dari rumah gw. Tiba-tiba gw denger suara mobil pemadam kebakaran dan suaranya itu dekat banget dari gw.
"Jangan-jangan ada kebakaran dekat rumah gw nih..." kata gw dalam hati. Ternyata bener!
Rumah yang berjarak paling hanya 200 meter dari rumah gw kebakaran! Kebakarannya cukup besar sampai menyambar genteng rumah disebelahnya. Warga pun sibuk membantu dengan menyiram air dengan selang dan dengan ember.
Lima belas menit kemudian, pemadam kebakaran datang. Mereka sibuk memasang peralatan untuk memadamkan api. Mereka naik atap rumah sebelah dengan selang-selang besar untuk menyemprotkan air.
"Tembak airnya sekarang!", kata pemadam yang berada di atap.
"Oke.", sahut temannya yang berada di bawah.
"Ayo cepat tembak airnya!" kata pemadam yang di atap.
Tahu apa yang terjadi? Ternyata airnya habis! Gw ga habis pikir... Jadi mereka datang dengan mobil pemadam kebakaran yang segede gaban, membawa selang-selang besar dengan petugas-petugas untuk memadamkan api, tapi ga bawa air! Gila...
Jadi kita harus menunggu 15 menit lagi sampai persediaan airnya datang... Untung rumah sebelahnya ga kebakar semua! Gw jadi heran, apa sih yang sebenernya dipikirin sama pemadam kebakaran saat itu..?? Mereka menghadapi situasi dimana nyawa dan seluruh harta seseorang menjadi taruhan, dan mereka melakukan kesalahan sekonyol itu!
Mobil pemadam kebakaran dengan selang-selang besar tanpa air...
"Jangan-jangan ada kebakaran dekat rumah gw nih..." kata gw dalam hati. Ternyata bener!
Rumah yang berjarak paling hanya 200 meter dari rumah gw kebakaran! Kebakarannya cukup besar sampai menyambar genteng rumah disebelahnya. Warga pun sibuk membantu dengan menyiram air dengan selang dan dengan ember.
Lima belas menit kemudian, pemadam kebakaran datang. Mereka sibuk memasang peralatan untuk memadamkan api. Mereka naik atap rumah sebelah dengan selang-selang besar untuk menyemprotkan air.
"Tembak airnya sekarang!", kata pemadam yang berada di atap.
"Oke.", sahut temannya yang berada di bawah.
"Ayo cepat tembak airnya!" kata pemadam yang di atap.
Tahu apa yang terjadi? Ternyata airnya habis! Gw ga habis pikir... Jadi mereka datang dengan mobil pemadam kebakaran yang segede gaban, membawa selang-selang besar dengan petugas-petugas untuk memadamkan api, tapi ga bawa air! Gila...
Jadi kita harus menunggu 15 menit lagi sampai persediaan airnya datang... Untung rumah sebelahnya ga kebakar semua! Gw jadi heran, apa sih yang sebenernya dipikirin sama pemadam kebakaran saat itu..?? Mereka menghadapi situasi dimana nyawa dan seluruh harta seseorang menjadi taruhan, dan mereka melakukan kesalahan sekonyol itu!
Mobil pemadam kebakaran dengan selang-selang besar tanpa air...
7 comments:
jangan2 banyak kebakaran yg tak bisa diselamatkan itu sebab mobil kebakaran yg datang tanpa air yaks??
sinting. bener2 sakit jiwa. lha ngapain juga mereka dateng kalo ga bawa air, coba? bener2 ya, unbelievable nation?
ich Freak banged yaa pemadam kebakarannya. SEwot aku bacanya.
hahha!
mungkin itu petugas nya masih magang kali hehehee, jadi kelupaan bawa air.
masuk akal ga sih, hal sepenting itu bisa terlupakan? ga masuk akal :p
hag hag
pernah kejadian gini nih di kmpus gw
rektorat kebakaran..mobil pemadam milik kampus dateng..eh tangkinya kosong..
pie iki....
bwahaha..lucu banget..horrible tapi witty..hahaha
indonesiaaaaaa gitu lho..
btw el, happy birthday yup..lewat sini aja,,FB lu kebanyakan aplikasi lama loadingnya..
semoga lu dapetin apa yang baik buat hiduplu..
all the goodness of God..
peace out!
@ aprikot: mungkin juga..
@ venus: kealpaan kyk gitu kan mungkin terjadi. paling cuma terjadi sekali dalam seratus kali mereka madamin api...
@ yossie: love u..
@ putlie: waduh ga tau ya.. hehe.
@ mega: aneh kan.. masa mau madamin api, ga bawa air.
@ maria: thx ya mar! amiiinn.
Post a Comment